Flywheel Assembly

flywheelFlywheel terdiri dari :

  1. Flywheel
  2. Ring gear, yang terdapat disekeliling flywheel dan digunakan untuk men-start engine
  3. Flywheel housing

Komponen ini merupakan penghubung antara engine dan beban. Flywheel diikat pada bagian belakang crankshaft. Crankshaft memutar flywheel pada langkah tenaga, dan momentum pada flywheel membuat crankshaft berputar dengan halus selama terjadinya 3 langkah lain pada setiap cylinder pada engine ber-cylinder banyak.

Flywheel berfungsi untuk:

  1. Menyimpan tenaga untuk momentum diantara langkah tenaga.
  2. Meminimalkan goyangan torsional atau rotational pada crankshaft
  3. Memindahkan tenaga ke machine, torque converter, beban atau peralatan transmissi lainnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.