Mengukur Kecepatan Putaran Mesin dengan Multi Tachometer

Multi tachometer digunakan untuk mengukur kecepatan putar mesin.

tachometer 2

Komponen optional (clamp set).
tachometer 3

Salah satu penggunaan multi tachometer adalah untuk mengukur kecepatan putaran engine. Adapun cara pengukurannya sebagai berikut:

  • Pastikan kelengkapan multi tachometer dan penghubungnya
  • Hubungkan sensor ke engine speed outlet

tachometer 4

  • Hubungkan sensor ke service meter engine outlet, kencangkan dengan ring nut
  • Hidupkan engine pada posisi low dan high idle dan baca hasil pengukuran pada display tachometer.

Contoh lain penggunaan multi tachometer adalah untuk mengukur kecepatan putaran fan, seperti ditunjukkan pada gambar di bawah ini.

menggunakan tachometer

Untuk beberapa pengukuran, probe dapat dipegang dengan tangan atau dihubungkan langsung dengan main unit, seperti ditunjukkan pada gambar di bawah.

menggunakan tachometer 2

Leave a Reply

Your email address will not be published.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.